• TENTANG KAMI
  • REDAKSI
  • KONTAK KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
viralkaltim.com
Advertisement
  • HOME
  • KRIMINAL
  • POLITIK
  • PEMERINTAHAN
  • VIRAL TV
  • SOSBUD
  • ADVERTORIAL
  • KALTIM
    • KUTIM
    • BONTANG
    • SAMARINDA
    • BALIKPAPAN
    • KUKAR
No Result
View All Result
  • HOME
  • KRIMINAL
  • POLITIK
  • PEMERINTAHAN
  • VIRAL TV
  • SOSBUD
  • ADVERTORIAL
  • KALTIM
    • KUTIM
    • BONTANG
    • SAMARINDA
    • BALIKPAPAN
    • KUKAR
No Result
View All Result
viralkaltim.com
No Result
View All Result




Home KALTIM KUTIM

Disdukcapil Tutup 2018 dengan Bakar-Bakar 5.387 KTP

Viral Kaltim by Viral Kaltim
31 Desember 2018
Disdukcapil Tutup 2018 dengan Bakar-Bakar 5.387 KTP
274
VIEWS
Share on FacebookShare on Whatsapp




VIRAL KALTIM, KUTIM– Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disidukcapil) Kutai Timur mengakhiri tahun 2018 dengan membakar 5.387 KTP warga. Bukan main.

Pemusnahan ini dilakukan secara legal, dengan diawasi aparat penegak hukum, di halaman Kantor Disdukcapil Kutim, Jalan A Wahab Syahranie, Sangatta Utara, Kutim, Senin (31/12) sore. Bupati yang menjadi eksekutornya.

Kegiatan ini mendukung kelancaran data penduduk dalam pesta demokrasi pemilihan pesiden (pilpres) dan pemilihan legislatif (pileg) 2019.

BacaJuga

Ketua DPRD Jimmi Beri Apresiasi, SangattAqua Kebanggan Kita

Perumdam TTB Launching AMDK, Bupati Sebut Hanya Dua di Kaltim, Hingga Singgung MPP

Perumdam TTB Luncurkan Sangattaqua,  Air Kemasan Khas Kutim, Ini Filosofinya

Menuju Kutim Mandiri dan Hebat, Ketua DPRD Jimmi Tekankan Pentingnya Penguatan PAD

WhatsApp Image 2025 05 21 at 16.30.39

Bupati Kutim Ismunandar menyatakan, pemusnahan KTP ini memang harus dilakukan, karena besar dampaknya bila diabaikan. Seluruh KTP yang dimusnahkan merupakan yang sudah tak terpakai.

“Benda tanda identitas itu jangan sampai tercecer, agar tidak dimanfaatkan oknum tak bertanggung jawab. Fatal dampaknya bila tak dimusnahkan, apalagi 2019 ini merupakan tahun politik,” ungkap lelaki yang karib disapa Ismu itu.

[penci_related_posts taxonomies=”undefined” title=”Baca Juga :” background=”” border=”” thumbright=”no” number=”4″ style=”list” align=”none” displayby=”recent_posts” orderby=”random”]

Pemusnahan tersebut dilakukan Ismu bersama Ketua KPU Fahmi Idris, Ketua Bawaslu Andi Mappasiling, Dandim 0909/Sangatta Letkol Inf Kamil Bahren Pasha, Polres dan jajaran lainnya, dikordinatori Disdukcapil.

Kepala Disdukcapil Kutim Januar HPLA menjelaskan, seluruh KTP yang dimusnahkan beragam bentuknya, baik yang elektronik maupun tidak. Kebanyakan adalah KTP pindah-datang dan KTP rusak atau invalid.

Ditegaskan Januar, pihaknya akan terus memperketat pendataan penduduk di Kutim. Makanya, akan terus dihimpun KTP yang tak bisa digunakan.

“Ini merupakan tahap ketiga. Tahap awal kami sudah musnahkan 16 ribu KTP, lalu tahap kedua memusnahkan sekira 6.000 keping. Kini kami musnahkan 5.387 keping, sehingga totalnya sekira 27 ribu keping KTP yang kami sudah musnahkan dalam waktu beberapa bulan terakhir ini,” ungkap Januar. (rch)

Tags: #KTPAkhirCapilMusnahkanTahun
Previous Post

Dak Dik Duk, ini Bupati Janji Kepada Kontraktor Pasca Didemo, Penasaran

Next Post

Ini Dia “Rapot” Kinerja Polres Kukar Periode 2018

Related Posts

Ketua DPRD Jimmi Beri Apresiasi, SangattAqua Kebanggan Kita
berita pilihan

Ketua DPRD Jimmi Beri Apresiasi, SangattAqua Kebanggan Kita

4 Juli 2025
Perumdam TTB Launching AMDK, Bupati Sebut Hanya Dua di Kaltim, Hingga Singgung MPP
berita pilihan

Perumdam TTB Launching AMDK, Bupati Sebut Hanya Dua di Kaltim, Hingga Singgung MPP

4 Juli 2025
Perumdam TTB Luncurkan Sangattaqua,  Air Kemasan Khas Kutim, Ini Filosofinya
ADVERTORIAL

Perumdam TTB Luncurkan Sangattaqua,  Air Kemasan Khas Kutim, Ini Filosofinya

4 Juli 2025
Menuju Kutim Mandiri dan Hebat, Ketua DPRD Jimmi Tekankan Pentingnya Penguatan PAD
berita pilihan

Menuju Kutim Mandiri dan Hebat, Ketua DPRD Jimmi Tekankan Pentingnya Penguatan PAD

2 Juli 2025
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Sangatta Utara Dimekarkan Menjadi 4 Desa, Ini Daftarnya

Sangatta Utara Dimekarkan Menjadi 4 Desa, Ini Daftarnya

20 Februari 2023
Kaliorang Berduka, Pekerja Tambang PT. KPP Meninggal Dunia Karena Insiden, Ini Kata Perusahaan

Kaliorang Berduka, Pekerja Tambang PT. KPP Meninggal Dunia Karena Insiden, Ini Kata Perusahaan

19 Mei 2023
Inna lillahi wa inna ilaihi raji’un, Satu Korban Diduga Corona Meninggal, Warga Kutim Tolong jangan Bengal

Inna lillahi wa inna ilaihi raji’un, Satu Korban Diduga Corona Meninggal, Warga Kutim Tolong jangan Bengal

1 Mei 2020
Terkuak Daftar 5 Kepala Dinas dan Badan Serta Dirut RSUD Baru 2023 di Kutim

Terkuak Daftar 5 Kepala Dinas dan Badan Serta Dirut RSUD Baru 2023 di Kutim

27 Januari 2023
SAH PT. KPC Melakukan Pencemaran di Bengalon

SAH PT. KPC Melakukan Pencemaran di Bengalon

0
Ini Sejarah Sangatta Sesungguhnya

Ini Sejarah Sangatta Sesungguhnya

0
Tes Kesehatan ke Dua Paslon, KPU Kutim Gandeng RSUD Kudungga 

Tes Kesehatan ke Dua Paslon, KPU Kutim Gandeng RSUD Kudungga 

0
Danlanal Letkol Laut (P) Shodikin Kunjungi KBN Pulau Miang 

Danlanal Letkol Laut (P) Shodikin Kunjungi KBN Pulau Miang 

0
Aksi Heroik Satgas Pamtas RI-PNG Statis Yonif 753/AVT dalam Membantu Proses Evakuasi Warga Distrik Batom

Aksi Heroik Satgas Pamtas RI-PNG Statis Yonif 753/AVT dalam Membantu Proses Evakuasi Warga Distrik Batom

4 Juli 2025
Ketua DPRD Jimmi Beri Apresiasi, SangattAqua Kebanggan Kita

Ketua DPRD Jimmi Beri Apresiasi, SangattAqua Kebanggan Kita

4 Juli 2025
Perumdam TTB Launching AMDK, Bupati Sebut Hanya Dua di Kaltim, Hingga Singgung MPP

Perumdam TTB Launching AMDK, Bupati Sebut Hanya Dua di Kaltim, Hingga Singgung MPP

4 Juli 2025
Perumdam TTB Luncurkan Sangattaqua,  Air Kemasan Khas Kutim, Ini Filosofinya

Perumdam TTB Luncurkan Sangattaqua,  Air Kemasan Khas Kutim, Ini Filosofinya

4 Juli 2025
  • Sangatta Utara Dimekarkan Menjadi 4 Desa, Ini Daftarnya

    Sangatta Utara Dimekarkan Menjadi 4 Desa, Ini Daftarnya

    501 shares
    Share 200 Tweet 125
  • Kaliorang Berduka, Pekerja Tambang PT. KPP Meninggal Dunia Karena Insiden, Ini Kata Perusahaan

    441 shares
    Share 176 Tweet 110
  • Inna lillahi wa inna ilaihi raji’un, Satu Korban Diduga Corona Meninggal, Warga Kutim Tolong jangan Bengal

    5988 shares
    Share 2407 Tweet 1492
  • Terkuak Daftar 5 Kepala Dinas dan Badan Serta Dirut RSUD Baru 2023 di Kutim

    363 shares
    Share 145 Tweet 91
  • Tabrak Lari Kayak Setan, Warga Sumpahi Pencuri Mobil, Ada Suruh Bunuh

    432 shares
    Share 173 Tweet 108
  • TENTANG KAMI
  • REDAKSI
  • KONTAK KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER

© 2021 VIRALKALTIM.COM - Managed by Aydan Putra. All rights reserved.

No Result
View All Result
  • HOME
  • KRIMINAL
  • POLITIK
  • PEMERINTAHAN
  • VIRAL TV
  • SOSBUD
  • ADVERTORIAL
  • KALTIM
    • KUTIM
    • BONTANG
    • SAMARINDA
    • BALIKPAPAN
    • KUKAR

© 2021 VIRALKALTIM.COM - Managed by Aydan Putra. All rights reserved.