• TENTANG KAMI
  • REDAKSI
  • KONTAK KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
viralkaltim.com
Advertisement
  • HOME
  • KRIMINAL
  • POLITIK
  • PEMERINTAHAN
  • VIRAL TV
  • SOSBUD
  • ADVERTORIAL
  • KALTIM
    • KUTIM
    • BONTANG
    • SAMARINDA
    • BALIKPAPAN
    • KUKAR
No Result
View All Result
  • HOME
  • KRIMINAL
  • POLITIK
  • PEMERINTAHAN
  • VIRAL TV
  • SOSBUD
  • ADVERTORIAL
  • KALTIM
    • KUTIM
    • BONTANG
    • SAMARINDA
    • BALIKPAPAN
    • KUKAR
No Result
View All Result
viralkaltim.com
No Result
View All Result




Home ADVERTORIAL

Melalui Wakil Rakyat, Desa Minta Pembenahan Infrastruktur

Viral Kaltim by Viral Kaltim
30 November 2024
Melalui Wakil Rakyat, Desa Minta Pembenahan Infrastruktur
889
VIEWS
Share on FacebookShare on Whatsapp




VIRALKALTIM – Desa Bangun Jaya, Kecamatan Kaliorang, mengajukan berbagai permintaan terkait kebutuhan infrastruktur pada acara reses anggota DPRD Kutai Timur, Ardiansyah.

Permintaan yang diajukan mayoritas berfokus pada perbaikan infrastruktur jalan dan drainase yang dinilai sangat mendesak untuk menunjang kesejahteraan masyarakat desa.

Kepala Desa Bangun Jaya, Supanjen, dalam kesempatan tersebut menjelaskan bahwa beberapa ruas jalan di desa mereka membutuhkan perhatian khusus. Salah satunya adalah Jalan Poros Desa yang sepanjang 1,9 kilometer. Supanjen mengusulkan agar jalan tersebut segera disemenisasi untuk mempermudah akses warga dan meningkatkan konektivitas antar wilayah.

BacaJuga

TNI Hadir Masyarakat Kampung Oksip Sehat

Aksi Heroik Satgas Pamtas RI-PNG Statis Yonif 753/AVT dalam Membantu Proses Evakuasi Warga Distrik Batom

Ketua DPRD Jimmi Beri Apresiasi, SangattAqua Kebanggan Kita

Perumdam TTB Launching AMDK, Bupati Sebut Hanya Dua di Kaltim, Hingga Singgung MPP

WhatsApp Image 2025 05 21 at 16.30.39

Selain itu, beberapa jalan lain seperti Jalan Libun dan Jalan Citarum juga membutuhkan perbaikan agar lebih layak dilalui, terutama di musim hujan.

Selain perbaikan jalan, permintaan terkait drainase juga menjadi sorotan utama. Desa Bangun Jaya mengalami masalah serius dengan saluran air yang tidak memadai, menyebabkan genangan air dan kerusakan pada jalanan.

Supanjen menyampaikan kebutuhan pembangunan drainase sepanjang 300 meter di Jalan Libun serta semenisasi Jalan Citarum yang tembus ke Jalan Golok sekira 3 kiloan sebagai solusi untuk mengatasi genangan air yang sering terjadi.

Masyarakat Bangun Jaya pun menyambut baik kesempatan ini untuk menyampaikan langsung keluhan mereka melalui perwakilan mereka di DPRD. Banyak warga yang mengeluhkan kondisi jalan yang berlubang dan sulit dilalui, terutama bagi anak sekolah dan para petani dan pekerja.

“Kami berharap dengan adanya perhatian dari pemerintah, kehidupan masyarakat kami bisa lebih baik,” ujar Supanjen.

Ardiansyah, anggota DPRD Kutai Timur, mendengarkan dengan seksama permintaan yang diajukan oleh pemerintah desa dan masyarakat. Ia menegaskan akan mengupayakan usulan-usulan tersebut dalam rapat DPRD mendatang dan berjanji akan membawa aspirasi tersebut kepada pihak eksekutif agar bisa segera terealisasi. Ardiansyah juga mengingatkan bahwa pembenahan infrastruktur, meskipun memerlukan anggaran yang cukup besar, akan menjadi prioritas dalam pembangunan desa.

Sebagai langkah lanjutan, Ardiansyah mengajak masyarakat dan pemerintah desa untuk terus berkomunikasi dan bekerja sama dalam memperjuangkan hak-hak mereka. Ia berharap, dengan adanya dukungan penuh dari berbagai pihak, pembangunan infrastruktur yang dibutuhkan oleh Desa Bangun Jaya dapat segera terwujud demi kemajuan dan kesejahteraan masyarakat desa tersebut.(adv)

Tags: #beritapilihan #ardiansyah #wakilrakyat #pemerintah #infrastruktur #jalan #kutim
Previous Post

Dinas Koperasi Kutim Fokus pada Program Digitalisasi UMKM

Next Post

Desa Bangun Jaya Minta Kantor Desa Baru, Ardiansyah Siap Koordinasi ke Pemerintah

Related Posts

TNI Hadir Masyarakat Kampung Oksip Sehat
berita pilihan

TNI Hadir Masyarakat Kampung Oksip Sehat

6 Juli 2025
Aksi Heroik Satgas Pamtas RI-PNG Statis Yonif 753/AVT dalam Membantu Proses Evakuasi Warga Distrik Batom
berita pilihan

Aksi Heroik Satgas Pamtas RI-PNG Statis Yonif 753/AVT dalam Membantu Proses Evakuasi Warga Distrik Batom

4 Juli 2025
Ketua DPRD Jimmi Beri Apresiasi, SangattAqua Kebanggan Kita
berita pilihan

Ketua DPRD Jimmi Beri Apresiasi, SangattAqua Kebanggan Kita

4 Juli 2025
Perumdam TTB Launching AMDK, Bupati Sebut Hanya Dua di Kaltim, Hingga Singgung MPP
berita pilihan

Perumdam TTB Launching AMDK, Bupati Sebut Hanya Dua di Kaltim, Hingga Singgung MPP

4 Juli 2025
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Sangatta Utara Dimekarkan Menjadi 4 Desa, Ini Daftarnya

Sangatta Utara Dimekarkan Menjadi 4 Desa, Ini Daftarnya

20 Februari 2023
Kaliorang Berduka, Pekerja Tambang PT. KPP Meninggal Dunia Karena Insiden, Ini Kata Perusahaan

Kaliorang Berduka, Pekerja Tambang PT. KPP Meninggal Dunia Karena Insiden, Ini Kata Perusahaan

19 Mei 2023
Inna lillahi wa inna ilaihi raji’un, Satu Korban Diduga Corona Meninggal, Warga Kutim Tolong jangan Bengal

Inna lillahi wa inna ilaihi raji’un, Satu Korban Diduga Corona Meninggal, Warga Kutim Tolong jangan Bengal

1 Mei 2020
Terkuak Daftar 5 Kepala Dinas dan Badan Serta Dirut RSUD Baru 2023 di Kutim

Terkuak Daftar 5 Kepala Dinas dan Badan Serta Dirut RSUD Baru 2023 di Kutim

27 Januari 2023
SAH PT. KPC Melakukan Pencemaran di Bengalon

SAH PT. KPC Melakukan Pencemaran di Bengalon

0
Ini Sejarah Sangatta Sesungguhnya

Ini Sejarah Sangatta Sesungguhnya

0
Tes Kesehatan ke Dua Paslon, KPU Kutim Gandeng RSUD Kudungga 

Tes Kesehatan ke Dua Paslon, KPU Kutim Gandeng RSUD Kudungga 

0
Danlanal Letkol Laut (P) Shodikin Kunjungi KBN Pulau Miang 

Danlanal Letkol Laut (P) Shodikin Kunjungi KBN Pulau Miang 

0
TNI Hadir Masyarakat Kampung Oksip Sehat

TNI Hadir Masyarakat Kampung Oksip Sehat

6 Juli 2025
Aksi Heroik Satgas Pamtas RI-PNG Statis Yonif 753/AVT dalam Membantu Proses Evakuasi Warga Distrik Batom

Aksi Heroik Satgas Pamtas RI-PNG Statis Yonif 753/AVT dalam Membantu Proses Evakuasi Warga Distrik Batom

4 Juli 2025
Ketua DPRD Jimmi Beri Apresiasi, SangattAqua Kebanggan Kita

Ketua DPRD Jimmi Beri Apresiasi, SangattAqua Kebanggan Kita

4 Juli 2025
Perumdam TTB Launching AMDK, Bupati Sebut Hanya Dua di Kaltim, Hingga Singgung MPP

Perumdam TTB Launching AMDK, Bupati Sebut Hanya Dua di Kaltim, Hingga Singgung MPP

4 Juli 2025
  • Sangatta Utara Dimekarkan Menjadi 4 Desa, Ini Daftarnya

    Sangatta Utara Dimekarkan Menjadi 4 Desa, Ini Daftarnya

    501 shares
    Share 200 Tweet 125
  • Kaliorang Berduka, Pekerja Tambang PT. KPP Meninggal Dunia Karena Insiden, Ini Kata Perusahaan

    441 shares
    Share 176 Tweet 110
  • Inna lillahi wa inna ilaihi raji’un, Satu Korban Diduga Corona Meninggal, Warga Kutim Tolong jangan Bengal

    5988 shares
    Share 2407 Tweet 1492
  • Terkuak Daftar 5 Kepala Dinas dan Badan Serta Dirut RSUD Baru 2023 di Kutim

    363 shares
    Share 145 Tweet 91
  • Tabrak Lari Kayak Setan, Warga Sumpahi Pencuri Mobil, Ada Suruh Bunuh

    432 shares
    Share 173 Tweet 108
  • TENTANG KAMI
  • REDAKSI
  • KONTAK KAMI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER

© 2021 VIRALKALTIM.COM - Managed by Aydan Putra. All rights reserved.

No Result
View All Result
  • HOME
  • KRIMINAL
  • POLITIK
  • PEMERINTAHAN
  • VIRAL TV
  • SOSBUD
  • ADVERTORIAL
  • KALTIM
    • KUTIM
    • BONTANG
    • SAMARINDA
    • BALIKPAPAN
    • KUKAR

© 2021 VIRALKALTIM.COM - Managed by Aydan Putra. All rights reserved.